Anime Action Terbaik

5 min read

Anime Action Terbaik Sepanjang Masa bisa menjadi teman terbaik untuk mengisi waktu luang dan bisa menjadi penghilang penat setelah beraktifitas seharian penuh.

Anime merupakan film kartun yang di angkat dari manga dan banyak berasal dari Jepang, anime sendiri mempunyai banyak gendre contohnya saja action, comedy, drama, romance school, fantasy, dan masih banyak gendre keren yang lainnya.

Tapi kali ini kita akan membahas Anime dengan gendre action dimana anime ini selalu menyediakan pertarungan yang sangat epic dan selalu memiliki penonton yang paling banyak.

Karena sudah banyak anime action yang di rilis membuat orang bingung anime apa yang akan di tonton terlebih dahulu.

Oleh karena itu di sini kami akan merekomendasikan pada kalian anime-anime action terbaik dan pastinya memiliki alur cerita yang seru untuk di ikuti, dan berikut adalah daftar animenya.

Rekomendasi Anime Action Comedy Terbaik

Kombinasi antara gendre aksi bercampur komedi ialah salah satu gendre yang banyak di sukai selain Anime Romance Terbaik karena gendre ini bisa membuat para penontonnya tertawa sekaligus melihat pertarungan yang seru pastinya.

Kamu akan merasakan dan menyaksikan anime-anime action yang dibumbui dengan sedikit komedi, dan berikut ini adalah daftar rekomendasi animenya.

Anime: Noragami

anime action terbaik 2020

Apabila kalian menyukai kisah soal mitologi Jepang dengan tokoh dewanya, Noragami dapat menjadi pilihan yang menarik untuk kalian tonton.

Noragami ialah anime yang bergenre action yang mempunyai banyak penggemar dikarenakan menceritakan sebuah kisah dewa, tapi dengan sudut pandang yang jauh berbeda.

Yato marupakan karakter utama dalam anime ini, yang digambarkan sebagai seorang dewa kematian dan juga dewa perang yang ada di masa lalu yang tak mempunyai kuil dan juga pengikut.

Tapi, sekarang ia sudah berubah menjadi seorang dewa keberuntungan yang bisa menolong umat manusia.

Meskipun hanya menerima upah yang sangat kecil, dia tetap saja mau membantu manusia agar bisa membangun kuilnya.

Nama AnimeNoragami
Rating8.14/10
GendreAction, Shounen, Adventure, Supranatural, Comedy
StudioBones
Tanggal Rilis5 Januari 2014 – 23 Maret 2014
Jumlah Episode12

Anime: Gintama

rekomendasi anime action fantasy terbaik

Gintama menceritakan sebuah aksi dari seorang Sakata Gintoki, dimana ia adalah seorang mantan samurai.

Dan ia sekarang bergabung dengan trio Yorozuya yang terdiri dari Sakata Gintoki, Kagura, dan juga Shinpachi .

Anime action comedy keren ini memang dibumbui dengan berbagai hal-hal yang absurd dan sangat kocak di tiap episode-nya, loh.

Sehingga yang menonton anime ini akan di buat selalu tertawa di karena kan tingkah mereka bertiga.

Mekipun terbilang anime ini banyak memiliki unsur comedy, tapi terdapat beberapa bagian-bagian yang sangat menegangkan yang tidak boleh kalian lewatkan, loh sob.

Nama AnimeGintama
Rating9.00/10
GendreAction, Comedy, Sci-Fi, Historical, Shounen, Parody, Samurai
StudioSunrise
Tanggal Rilis4 April 2006 – 25 Maret 2010 (Spring 2006)
Jumlah Episode201

Anime: One Punch Man

anime action comedy

Kalian ingin menonton kisah super hero yang sangat powerful? Maka, One Punch Man dapat menjadi salah satu referensi untuk kalian tonton.

Dengan kekuatan yang dimiliki karakter utama yaitu Saitama yang dikenal sebagai pahlawan terkuat dimana ia bisa menghabisi musuh dengan sekali pukulan.

Alur ceritanya akan lebih berwarna karena kehadiran Genos dan cyborg muda yang ingin belajar dengan Saitama dan ingin menyainginya.

Selain anime ini kocak, anime ini juga bisa menginspirasi kalian agar menjadi berani dan lebih kuat.

Nama AnimeOne Punch Man
Rating8.71/10
GendreAction, Sci-Fi, Comedy, Seinen, Super Power, Supernatural, Parody
StudioMadhouse
Tanggal Rilis5 Oktober 2015 – 21 Desember 2015
Jumlah Episode12

Anime : Tengen Toppa Gurren Lagann

anime action super power

Mungkin anime ini bisa membuat kalian terkesan pada saat menonton pertama kali anime ini, dimana anime ini menceritakan sebuah kehidupan di bawah tanah yang tokoh utamanya bernama Simon dan Kamina.

Cerita di mulai pada saat kedua tokoh utama ini menggali sebuah lubang misterius dan menemukan sebuah artefak kuno yang dimana bisa mewujudkan semua keinginan termasuk menjelajahi dunia permukaan.

Setiap episode dari anime ini memiliki alur cerita dan banyak menampilkan adegan aksi yang membuat para penontonnya tegang.

Nama AnimeTengen Toppa Gurren Lagann
Rating8.73/10
GendreAction, Mecha, Adventure, Sci-Fi, Comedy
StudioGainax
Tanggal Rilis1 April 2007 – 30 September 2007
Jumlah Episode27

Rekomendasi Anime Action School Terbaik Tahun ini

Selain bertema comedy, ada juga beberapa anime action yang bertemakan sekolah yang tidak kalah seru, dan inilah beberapa anime action school terbaik sepanjang masa yang kami rekomendasikan untuk kalian tonton.

Anime : Assassination Classroom

anime action terbaik 2017

Anime ini menceritakan seorang tokoh utama yang bernama Koro Sensei ia merupakan seorang alien yang telah membelah bulan menjadi sabit, tapi setelah itu ia mengajukan permintaan untuk menjadi seorang guru sekolah.

Tapi, kelas yang ia minta merupakan kelas yang anak muridnya nakal dan tukang membuat masalah, setelah itu ia membuat peraturan bagi anak murid kelas tersebut boleh membunuh kapanpun anak muridnya inginkan.

Bagaimanakah kelanjutan dari alur ceritanya? Dan Apa saja yang akan dilakukan Koro Sensei? Langsung saja kalian menononton anime ini.

Nama AnimeAssassination Classroom
Rating8.21/10
GendreShounen, Comedy, Action, School
StudioLerche
Tanggal Rilis10 Januari 2015 – 20 Juni 2015
Jumlah Episode22

Anime: Boku no Hero Academia

anime action drama

Anime ini menceritakan sebuah sekolah SMA bernama UA High School dimana sekolah ini khusus untuk murid yang memiliki bakat khusus/quirk.

Tokoh utama dari anime ini ialah Midoriya Izuku yang tidak memiliki quirk, tiba-tiba saja ia mendapatkan quirk dari idolanya yang bernama One for All, dan setelah itu ia barulah masuk kedalam sekolah UA High School.

Setelah ia masuk di sekolah tersebut barulah petualangan tokoh utama ini dimulai yakni menumpas semua kejahatan di sekolah yang sedang terjadi.

Nama AnimeBoku no Hero Academia
Rating8.43 /10
GendreAction, Super Power, Comedy, Shounen, School
StudioBones
Tanggal Rilis3 April 2016 – 26 Juni 2016
Jumlah Episode13

Anime: Highschool of the Dead

anime action magic

Anime yang satu ini wajib masuk kedalam daftar film yang harus kalian tonton karena anime ini menceritakan alur pascakaiamat dimana ada sekelompok anak sekolah harus bertahan hidup di sekumpulan mayat.

Selain itu kalian akan di perlihatkan beberapa adegan darah berceceran, dan membuat kesan horor untuk yang pertama kali menonton anime ini.

Nama AnimeHighschool of the Dead
Rating7.34 /10
GendreAction, Ecchi, Horror, Shounen, Supernatural
StudioGeneon Universal Entertainment, AT-X, Showgate
Tanggal Rilis5 Juli 2010 – 20 September 2010
Jumlah Episode12

Anime: Ao No Exorcist

rekomendasi anime terbaik

Tokoh utama anime ini bernama Rin Okumura, dimana ia merupakan setengah iblis dan setengah manusia, pada saat ia mengetahui kenyataan tersebut, kemudian ia masuk ke dalam sekolah exorcist.

Tujuan ia masuk sekolah tersbut adalah untuk membasmi semua satan yang ada dengan cara menjadi seorang exorcist terkuat di sekolah tersebut.

Nama AnimeAo No Exorcist
Rating7.82/10
GendreFantasy, Action, Supernatural, Demons, Shounen,
StudioA-1 Pictures
Tanggal Rilis17 April 2011 – 2 Oktober 2011
Jumlah Episode25

Rekomendasi Anime Action Fantasy Terbaik Sepanjang Masa

Selain kedua kategori di atas masih ada satu ketegori anime action terbaik yang wajib kalaian tonton yaitu anime action fantasy, dimana anime ini akan menampilkan banyak adegan pertarungan yang menegangkan.

Dan berikut ada beberapa rekomendasi anime action fantasy yang wajib untuk kalian tonton perepisodenya, berikut adalah daftar animenya.

Anime: One Piece

anime action magic

Anime ini mulai tayang dari 1999 sampai tahun 2021 ini masih terus mengupdate animenya, dimana anime ini menceritakan seorang bajak laut bernama Luffy yang memiliki kekuatan karet dari buah setan.

Dan ada beberapa plot di anime ini yang membuat kita tertawa karena tingkah Luffy yang sangat konyol, tidak lupa ada beberapa adegan pertarungan yang sangat epik sering terjadi di setiap episode anime ini.

Nama AnimeOne Piece
Rating8.53/10
GendreShounen, Action, Comedy, Adventure, Drama, Super Power, Fantasy
StudioToei Animation
Tanggal Rilis20 Oktober 1999 – sekarang
Jumlah EpisodeOn Going

Anime: Rurouni Kenshin (Samurai X)

rekomendasi anime action 2019

Pasti anak tahun 90-an mengenal anime satu ini, dimana anime ini merupakan salah satu legenda anime action terpopuler sampai saat ini.

Anime ini menceritakan seorang samurai terkenal yang bernama Kenshin Himura atau di sebut juga dengan battousai, karena ia menggunakan kekuatannya untuk menjadi seorang pembunuh bayaran.

Tapi, setelah pertarungan terakhirnya ia memustuskan untuk berhenti membunuh orang, tapi apakah dia masih bertarung? Silahkan tonton animenya sampai akhir ya sob.

Nama AnimeRurouni Kenshin (Samurai X)
Rating8.39/10
GendreAction, Adventure, Shonen, Comedy, Romance, Samurai, Historical
StudioStudio Gallop, Studio Deen
Tanggal Rilis10 Januari 1996 – 9 September 1998
Jumlah Episode94

Anime: Nanatsu no Taizai

rekomendasi anime action 2020

Nanatsu no Taizai menceritakan sebuah kelompok yang memiliki kekuatan spesial, kemudian kelompok tersebut di tuduh sebagai pembunuh raja oleh sebuah kelompok suci di kerajaan itu sendiri.

Tapi, kelompok ini tidak tinggal diam karena mereka terus-terusan di serang oleh orang-orang suci kerajaan yang ternyata pembunuh raja yang sebenarnya, untuk yang ingin tahu kelanjutannya silahkan tonton anime ini sampai akhir.

Nama AnimeNanatsu no Taizai
Rating8.25/10
GendreAdventure, Action, Fantasy, Magic, Shounen, Ecchi, Supernatural
StudioA-1 Pictures
Tanggal Rilis5 Oktober 2014 – 29 Maret 2015
Jumlah Episode24

Anime: Naruto 

Anime: Naruto

Naruto merupakan serial anime fantasy yang banyak di tonton oleh para warga indonesia, anime ini menceritakan tokoh utama bernama Naruto dalam meraih impiannya yaitu menjadi seorang hokage seperti ayahnya.

Naruto memiliki kekuatan seekor jubi terkuat di dalam tubuhnya, jubi tersebut di segel oleh ayahnya sendiri agar bisa melindungi desa.

Nama AnimeNaruto
Rating8.19/10
GendreAction, Martial Arts, Adventure, Comedy, Shounen, Super Power
StudioStudio Pierrot
Tanggal Rilis3 Oktober 2002 – 23 Maret 2017
Jumlah Episode220+500

Anime: Attack on Titan

Anime: Attack on Titan

Anime ini layak untuk di sebut anime terbaik sepanjang masa dikarenakan setiap episodenya selalu menghadirkan pertarungan-pertarungan manusia melawan para titan atau bisa di sebut dengan raksasa yang sangat epik.

Alur animenya menceritakan 3 tokoh utama yang mencari kebenaran di balik tembok besar.

Nama AnimeAttack on Titan
Rating8.47/10
GendreAction, Drama, Military, Mystery, Shounen, Super Power, Fantasy,
StudioWit Studio
Tanggal Rilis7 April 2013 – 29 September 2013
Jumlah Episode25

Anime: Code Geass: Hangyaku no Lelouch

Anime: Code Geass: Hangyaku no Lelouch

Alur cerita anime ini ialah tentang anak yang membalaskan dendam kepada ayahnya di karenakan di buang pada saat ia masih kecil, selain itu dia juga akan melawan robot-robot canggih dengan kekuatannya.

Nama AnimeCode Geass: Hangyaku no Lelouch
Rating8.78/10
GendreAction, Sci-Fi, Drama, Mecha, School, Military, Super Power
StudioSunrise
Tanggal Rilis6 Oktober 2006 – 29 Juli 2007
Jumlah Episode25

Anime: Fullmetal Alchemist: Brotherhood

Anime: Fullmetal Alchemist: Brotherhood

Anime Fullmetal Alchemist: Brotherhood ini bercerita tentang dua tokoh utama yang bernama Alphonse Elrc dan iEdward Elric, dimana keduanya mempunyai tujuan yang sama yaitu menguak ilmu transmutasi.

Karena ilmu tersebut mereka kehilangan beberapa bagian tubuh, selain itu anime ini juga memiliki rating tertingi dari anime-anime sebelumnya lho.

Nama AnimeFullmetal Alchemist: Brotherhood
Rating9.24/10
GendreFantasy, Action, Shounen, Military, Adventure, Drama, Comedy, Magic
StudioBones
Tanggal Rilis5 April 2009 – 4 Juli 2010
Jumlah Episode64

Mungkin itu lah beberapa rekomendasi Anime Action Terbaik Sepanjang Masa baik yang sudah tamat atau belum tamat di tahun 2021 ini.